Bekasikinian.com, Jakarta - Saat ini tampilan untuk menulis di Whatsapp (WA) bisa loh diubah menjadi lebih menarik.
Salah satunya agar tulisan kita semakin menarik dan bosan, kita bisa membuat dengan cara tulisan warna warni, bagaiaman sih caranya
Memang perlu diketahui, untuk mengubah tulisan WA menjadi warna warni
Ada aplikasi pihak ketiga untuk mengubahnya dari warna hitam biasanya. Aplikasi itu bernama Blue Text dan tersedia di Google Play Store.
Baca Juga: Whatsapp Sudah Tidak Bisa Dipakai Lagi untuk iOS dan Android
Tutorialnya
Pertama, download lebih dulu untuk bisa menggunakan, setelahnya buka aplikasi dan pilih Fancy Text lanjutan dengan klik Start Writing.
Pada kolom yang disediakan, tulis apapun yang digunakan. Setelah itu akan terlihat sejumlah opsi data-style di dalamnya. Pengguna misalnya bisa memilih warna huruf menjadi biru.
Berikutnya, akan terlihat tiga pilihan yaitu Copy Text, WhatsApp, dan Share Text. Pilih WhatsApp, karena tulisan tersebut akan digunakan dalam aplikasi tersebut.
Selanjutnya, kamu akan masuk ke WhatsApp. Cari kontak yang ingin kamu kirim dengan teks berwarna tersebut.
Artikel Terkait
Pemkot Bekasi Berikan 3.664 Botol Hand Sanitizer ke Masjid Zona Hijau
Karena Main Hand Sanitizer, Separuh Tubuh Bocah di Bekasi Terbakar
MyPertamina Permudah Masyarakat Isi Bensin Subsidi Tanpa Handphone
FMIPA UI Edukasi Warga Pondok Cina Tentang Pembuatan dan Cara Kerja Hand Sanitizer
Whatsapp Down, Netizen Keluhkan di Twitter